Connect with us

Featured

Fun Facts; Modest Mouse

Dipublikasikan

pada

Modest Mouse sudah terbentuk sejak tahun 1992.

Di awal karirnya, selama 2 tahun Modest Mouse merilis materi musiknya secara DIY.

Modest Mouse dikerjakan oleh duo frontman Isaac Brock dan Jeremiah Green.

Jeremiah Green menyukai budaya Jepang dan mampu berbahasa Jepang.

Pada saat rekaman The Moon & Antarctica, Isaac Brock mendapat serangan dan dikeroyok oleh 14 anak remaja yang menghambat proses rekaman.

Isaac Brock adalah seorang atheist.

Album Sad Sappy Sucker dirilis 7 tahun setelah direkam.

Nama Modest Mouse diambil dari buku Virginia Woolf berjudul “The Mark on the Wall” yang mendeskripsikan “modest, mouse-like people”.

Lagu “Gravity Rides Everything” dijadikan sebagai musik untuk iklan Nissan.

Modest Mouse pernah berkolaborasi dengan Outkast pada tahun 2011.

Sampai usia 11 tahun, Isaac Brock tinggal bersama kakak perempuan dan ibunya di komunitas hippies.

Butuh 8 tahun untuk merilis album terbaru mereka yang berjudul Strangers to Ourselves.

Setelah Marr bergabung dengan The Cribs, posisi dia digantikan oleh Jim Fairchild.

Johnny Marr, sebelumnya bergabung juga di The Smiths.

Johnny Marr masuk ke Modest Mouse menggantikan Dann Gallucii.

Album We Were Dead Before the Ship Even Sank adalah album pertama Modest Mouse yang menginjak posisi nomor 1 di Billboard 200 Amerika.

Lagu “Float On” menyebar dengan pesat ke seluruh penjuru dunia ketika dijadikan bumper music di radio untuk acara Marketplace.

Lagu tersebut pernah masuk nominasi Best Rock Song di Grammy Award.

Album Good News for People Who Love Bad News mendapatkan sertifikat platinum pada tahun 2004.

Berikan Komentar

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *