Dentum Dansa bawah Tanah adalah sebuah proyek yang berawal dari inisiatif Pepaya Records untuk mendokumentasikan musik elektronik arus pinggir kota Jakarta pertengahan 2010’an. Kurasi unit musik...
Band Alternative Rock asal kota Bandung, Playfvl Cab, merilis EP berjudul “Hide And Seek”. Bercerita tentang kehidupan seorang manusia yang bersembunyi dari dirinya dan mencari jati...
Terhitung sudah genap dua tahun proyek kompilasi ini terunda. Mulanya rilisan ini direncanakan dapat meluncur manis tiap akhir tahun sebagai paket kaleidoskop, tapi keadaan tidak berkata...
Pada hari Kamis tanggal 16 Oktober 2016, akan diadakan penayangan perdana film “Motley Crue: The End” di beberapa bioskop terpilih yang ada di Inggris dan Eropa,...
Setelah merilis album terbaru mereka K 2.0 di awal tahun 2016 ini, Kula Shaker baru-baru ini mengumumkan akan segera merilis Album spesial edisi ulang tahun mereka...
FourtySixth Block merupakan salah satu unit melodic punk asal kota Palembang yang telah cukup lama turut aktif berpartisipasi di kancah musik lokal Palembang. Berawal dari pertemanan...
BOGEMAN adalah band kedua dari Jambi setelah RESIGN yang dirilis oleh Rimauman Music. Memainkan hardcore punk akselerasi tinggi, BOGEMAN yang dibentuk pada tahun 2012 menjadikan grup...