Sajama Cut juga meluncurkan video musik spesial untuk "Less Afraid" yang menyajikan kolase kenangan perjalanan band. Disutradarai oleh Adythia Utama, video tersebut menampilkan Christian Widodo dan...
Lagu ini juga disebut sebagai pertanda awal dari konsep “KEMATIAN ADALAH SENDIRI”, di mana individu akan dihadapkan pada kebingungan: bertahan dalam kesepian atau memilih “dimensi lain”...
Lirik “Disbelief” mengangkat tema perjuangan melawan trauma masa lalu, ketakutan, dan krisis kepercayaan terhadap lingkungan sekitar. Dennis Mandalyca, salah satu penulis lirik, menjelaskan bahwa lagu ini...
Melalui visual yang sarat metafora, NOAH dan tim kreatif menggambarkan betapa pikiran yang overaktif dapat menjadi penjara tak kasatmata. Tema overthinking diangkat secara gamblang lewat lirik...