Connect with us
Profile photo ofstreamous

Diterbitkan

pada

Lomba Sihir, grup yang berisikan enam anggota ini baru saja meluncurkan video musik “Mungkin Takut Perubaan”. Diluncurkan hari ini (18/04/2024) di kanal Youtube officialnya, lagu yang dirilis pada tahun 2021 ini masuk kedalam EP yang berjudul sama.

Di lagu ini kami membayangkan tentang sebuah fase di mana kami pengin kabur dari Jakarta. Kita tahu bahwa kota ini kadang enggak manusiawi untuk orang-orang yang tinggal di dalamnya tapi tetap bertahan karena mungkin takut akan perubahan-perubahan yang terjadi nanti,” ucap Rayhan Noor selaku gitaris dan juga vokalis dari Lomba Sihir.

Simak video musik terbaru dari Lomba Sihir, dan tentukan “apakah Anda termasuk ke kategori orang yang takut perubahan?

Berikan Komentar

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *