Tahun baru membawa karya baru bagi Lomba Sihir, band alternative-pop asal Jakarta, yang siap mengguncang 2025 dengan single berjudul “Sofa”. Judul ini memang unik: bukan sekadar...
Band alternative-pop, Lomba Sihir, baru saja meluncurkan single terbaru mereka berjudul “Tak Ada Waktu Tepat Untuk Berita Buruk“, lengkap dengan video musik yang turut dirilis secara...
Tidak ada yang namanya “hidup tanpa masalah” — dan itulah esensi yang menjadi inspirasi di balik karya terbaru Lomba Sihir, “Tak Ada Waktu Tepat Untuk Berita...
Bersiaplah, wahai para hadirin dan hadirat — Lomba Sihir telah kembali. Setelah berhasil memukau blantika musik Indonesia dengan album perdana penuh pujian yang bertajuk Selamat Datang...
Konser showcase yang diselenggarakan oleh salah satu band alternatif paling sukses di Tanah Air ini hendak mengedepankan interaksi yang 'murni' antara mereka dan para penggemar setia...
Lomba Sihir, grup yang berisikan enam anggota ini baru saja meluncurkan video musik "Mungkin Takut Perubaan". Diluncurkan hari ini (18/04/2024) di kanal Youtube officialnya, lagu yang...
Tahun 2024 merupakan momentum baik bagi penikmat musik. Banyak event mulai mengumumkan konsep dan line-upnya. Banyak musisi yang memulai dengan rencana rilis single atau album baru....