21 April mendatang, Kelis bakal meluncurkan album baru yang bertitel Food, via Ninja Tune. Album ini jadi yang keenam dari penyanyi 34 tahun asal New York...
“Everything Is AWESOME!!!” adalah lagu kolaborasi Tegan and Sara dengan grup komedian The Lonely Island, yang beranggotakan Andy Samberg, Akiva Schaffer, dan Jorma Taccone. Lagu ini...
SBTRKT meluncurkan lagu baru berjudul “Hold the Line”. Lagu yang mengudara pertama kali di program besutan Mary Anne Hobbs di BBC Radio 6 ini akan terdapat...
Pharrell Williams mengungkapkan dirinya ingin mempertemukan kembali Noel dan Liam Gallagher dalam rangka kolaborasi. Penyanyi dan produser ternama itu menunjukkan ketertarikannya untuk bekerjasama dengan Gallagher bersaudara....
Arctic Monkeys meluncurkan versi akustik lagu yang diambil dari album AM, “Do I Wanna Know?”. Versi ini direkam di studio Avatar di New York, dan direkam...
Setelah “Hard Out Here”, Lily Allen kembali meluncurkan video untuk single terbarunya berjudul “Air Balloon”. Di klip ini, Allen hang out dengan zebra, cheetah, dan gerombolan...
Pekan lalu sewaktu pulang ke rumah di Selandia Baru, Lorde sempat membawakan lagu milik James Blake, “Retrogade”, di konsernya. Video penampilannya itu kemudian beredar di internet...