New Albums1 tahun yang lalu
Twinkle And Bad Face Hadir Dengan Album Keduanya!
Album '8Epilog' sebagai perwujudan eksistensi dan menjadi awal nyata kiprah Twinkle And Badface di industri musik Indonesia, sebelumnya mereka merilis Album pertamanya yag bertajuk "Globe55".