Connect with us

Videos

Tame Impala Luncurkan Video 3D Trippy ‘Cause I’m a Man’

Diterbitkan

pada

Tame Impala akan merilis album baru berjudul Currents pada 17 Juli mendatang, via Interscope. Jelang rilis, mereka melepas video klip untuk lagu “Cause I’m a Man” yang menampilkan pemandangan kota dalam balutan animasi 3D trippy dengan sebuah karakter mencerminkan isi lagu. Video ini disutradarai Nicky Smith. Simak di atas.

Berikan Komentar

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *