Music News
Album ‘Gospels’ Dari Roman Catholic Skulls Segera Dirilis
- Share
- Tweet /srv/users/gigsplayv2/apps/gigsplayv2/public/wp-content/plugins/mvp-social-buttons/mvp-social-buttons.php on line 66
Warning: Trying to access array offset on value of type bool in /srv/users/gigsplayv2/apps/gigsplayv2/public/wp-content/plugins/mvp-social-buttons/mvp-social-buttons.php on line 66
&description=Album ‘Gospels’ Dari Roman Catholic Skulls Segera Dirilis', 'pinterestShare', 'width=750,height=350'); return false;" title="Pin This Post">
Marcel Thee dan Danif Pradana yang tergabung dalam grup drone ambient Roman Catholic Skull tidak lama lagi akan merilis album kedua mereka yang diberi titel Gospels. Berita ini disadur dari akun Twitter Wastedrockers Recordings, @wrrecs, “Album ‘Gospels’ (2014) dr ROMAN CATHOLIC SKULLS (@RCskulls) akan rilis bbrp hari ke depan.”
Wastedrockers Recordings menjadi pihak yang bertanggung jawab perihal rilisan ini. Produksi dan pengemasannya pun sudah selesai, setelah sebelumnya sempat tertunda. Marcel Thee adalah sosok jenius dibalik Sajama Cut dan Strange Mountain serta proyek solonya Marcel Thee, sedangkan Danif Pradana merupakan penggiat musik noise rock.
Sebelumnya, Roman Catholic Skulls pernah merilis album Weathered. Dianggap terlalu berani oleh beberapa kalangan karena musik mereka. Duo Marcel Thee dan Danif Pradana mengemas album ini dengan durasi 75 menit, dan salah satu materi ambient drone yang berjudul “Adventurers, 1972-1973” berdurasi 26 menit.