Rasa hangat dan semangat yang berapi-api masih sangat terasa ketika mengingat “GELORA: Pertunjukan Musik Dere” di Jakarta lalu. Melihat antusiasme dan respons positif dari teman-teman atas...
Setelah merilis EP pertamanya yang berjudul “October Rain”, Ciaaacindy tak berhenti untuk terus berekspresi dan menyebarkan karyanya. Ciaaacindy yang merupakan solois asal Padang, Sumatera Barat, berencana...
Pasca memperkenalkan single perdana bertajuk “Hilang Sementara” di akhir September silam, grup pop-rock pendatang baru asal Bandung, Pudar kembali menggelontorkan single keduanya. Kali ini mereka merilis...
Sindikat Sisa Semalam, grup musik yang terkenal dengan perpaduan genre yang khas, dengan bangga mengumumkan perilisan single terbaru mereka, “Hikayat Bujang.” Lagu menawan yang dibawakan dalam...
Jika sebelumnya Jaz kerap menyanyikan lagu-lagu orisinal, kini pria kelahiran Brunei Darussalam ini me-remake lagu lama milik penyanyi asal Singapura Imran Ajmain,, berjudul “Seribu Tahun” yang...
“Preliminer” adalah EP pertama dari mmmarkos! yang berisikan enam lagu, termasuk dua lagu pada maxi-single yang dirilis pada bulan Maret tahun ini. Secara bahasa, preliminer sendiri...
sel.a.tan (dibaca : selatan) adalah sebuah kolektif musik dan pertunjukan yang dibentuk atas dasar kecintaan pada seni dan semangat mencipta karya dengan tagline #educationforall dan #medicareforall....