Connect with us

Flash News

Jimmy Fallon Berusia 40 Tahun Dirayakan dengan Penampilan Stevie Wonder

Diterbitkan

pada

Kita semua hanya berusia 40 sekali dan pembawa acara Tonight Show melakukan perayaannya dengan hebat. Komedian tersebut merayakan ulang tahunnya pada hari Jumat lalu, 19 September, dan beberapa bintang besar datang untuk meramaikan acara.

Seth Rogen keluar dari sebuah kue dengan “kostum” ulang tahun. Kemudian ia diikuti oleh pasangan parodi Bound 2-nya, James Franco. Franco memakai topi polisi dan dasi kupu-kupu sambil mengatakan “Kamu ditangkap.” Itu adalah sebuah momen di mana Fallon tertawa keras.

Ada juga penampilan dari Stevie Wonder yang menyanyikan Happy Birthday dan juga lagu Sir Duke yang diminta oleh Jimmy Fallon. Stevie Wonder diiringi oleh grup musik pengiring acara, The Roots.

Berikan Komentar

Leave a Reply

Alamat email Anda tidak akan dipublikasikan. Ruas yang wajib ditandai *