Flash News
Streaming Album Terbaru Hot Chip, ‘Why Make Sense?’
Album anyar Hot Chip yang berjudul Why Make Sense? bakal dilepas pada 18 Mei mendatang, via Domino Records.
Mereka sudah mengenalkan title track, juga “Huarache Nights”, “Need You Now” dan “Burning Up” yang turut muncul dalam EP Separate edisi deluxe.
Kini mereka menyilakan khalayak internet untuk mendengar keseluruhan album keenam di situs yang diciptakan khusus demi momen ini. Simak di sini.