Kreativitas memang tidak bisa dibatasi pada hal yang itu-itu saja. Ini terbukti juga dengan apa yang dilakukan oleh Stereocase di video musik terbarunya untuk lagu ‘YOU’....
noui adalah penyanyi-penulis lagu Indonesia. Karya seninya melampaui batas, menyelami kedalaman emosi dan membangkitkan narasi yang menyentuh melalui musiknya. Dengan kecintaannya untuk bercerita dan perspektif unik...
Pendarra baru saja berhasil menggelar showcase bertajuk “Panggung Terbenam” pada tanggal 15 September 2023 lalu. Showcase tersebut bertujuan untuk mengakhiri nama lama dan memulai perjalanan yang...
Sink In The Blue Ocean adalah unit alternative rock asal Bandung yang terbentuk pada akhir tahun 2022 dan mulai merintis karir di tahun 2023. Pemilihan nama...
Setelah selesai melakukan tour Jawa & Bali selama 1 bulan penuh di Desember 2023 kemarin, kini Woodgun datang dengan Album baru dan personil baru. Kehadiran personil...
Kuartet rock asal Cimahi, Myrrh merilis Album perdananya bertajuk “KONTINGENSI” pada tanggal 25 Desember 2023 yang berisi 7 lagu berbahasa Inggris dan 1 lagu berbahasa Indonesia....
Setelah merilis single ”Skinhead Kardus” tahun lalu, kini The Fishska merilis full albumnya bertajuk ”Banned in Jakarta”. Jika pada single itu mereka dibantu proses mixing dan...