Belum lama ini unit industrial metal asal kota Surakarta, Matius III:II, telah memperdengarkan lagu “Argumentasi Basi” versi berbeda kepada para penggemarnya. Diunggah kedalam akun Soundcloud resmi...
Duet Arum Tresnaningtyas Dayuputri (vokal, ukulele) dan Meicy Sitorus (vokal, kazoo) yang tergabug dalam grup bernuansa folk Tetangga Pak Gesang belum lama ini telah meluncurkan karya...
Tepat pada tanggal 13 Desember 2014 besok, grup band Maliq & D’Essentials akan melepas rilisan terbaru milik mereka. Salah satu penyiar musik pop jazz terbaik dari...
Gerombolan heavy metal Randy Blythe, Mark Morton, Willie Adler, John Campbell dan Chris Adler yang tergabung dalam grup band Lamb Of God dipastikan akan menjadi bagian...
Salah satu unit indie rock termahsyur medio 2000-an, The Adams, sukses menghibur para pecinta musik di negeri jiran Malaysia. The Adams yang membuat comeback dalam beberapa...
Malam hari tanggal 6 Desember 2014 kemarin di salah satu sudut pusat perbelanjaan Gandaria City, Jakarta Selatan, terdengar keriuhan penanda bahwa beberapa band terbaik dalam negeri...
Berlokasi di Tangga ABCD, tepat di jantung Pasar Santa Jakarta, pada tanggal 13 Desember 2014 yang akan datang akan digelar sebuah keriaan musik garapan #santamusicclub dan...