lightcraft menyebar kabar bahwa mereka kembali akan menyambangi negara Kanda untuk menghelat pertunjukan kedua mereka disana. Kali ini, lightcraft mendapat jatah tampil di festival musik indie...
Grup pop asal kota gudeg Yogyakarta, Stars and Rabbit belum lama ini telah menyebar sebuah kabar menggembirakan. Lewat akun sosial medianya, duo Elda Suryani dan Adi...
Sebuah festival terhangat kini hadir di Jakarta. Synchronize Festival, begitu nama dari festival yang didalamnya memuat lebih dari 100 nama-nama beken dari kancah musik lokal. Festival...
Gelaran tahunan Festival Musik Tembi (FMT) resmi dibuka pada Kamis (19/5) sore. Bebunyian dari beberapa mainan tradisional menandai dimulainya rangkaian acara yang akan berlangsung hingga Sabtu...
Lightcraft kembali menebar kabar bahagia. Kelompok indie-rock/dream-pop asal Jakarta yang pada tahun 2015 ini sukses mengukir prestasi berupa tampil di lima negara berbeda dalam satu tahun,...
Seperti yang sudah diumumkan beberapa waktu belakangan ini, bahwa raksasa metal tanah air Burgerkill telah dipastikan menjadi pengisi acara di festival Hammersonic 2016. Burgerkill nantinya akan...
Laneway Festival 2016 di negara singa telah usai. Kesan puas nampak terlihat di wajah para hadirin malam itu. Bagaimana tidak, Laneway Festival 2016 menggelar pesta sehariun...