Tuan Kelana resmi merilis single perdananya yang bertajuk “Mesra” pada Jumat (27/12). Lagu ini menjadi penutup manis tahun 2024 sekaligus langkah awal untuk berbagai rencana besar...
Promo album penuh perdana Perunggu segera rampung melalui tur di lima kota di Indonesia bekerjasama dengan Signature Time dan Katarsis Live.
Musisi multi-Instrumentalist asal Jakarta, Erlangga Ishanders memulai sebuah proyek solo yang diberi nama ERL. Memulai perjalanan dengan moniker terbarunya, musisi yang akrab dipanggil Angga ini merilis...
Superstar pop global masa depan, Henry Moodie, merilis single barunya, ‘beat up car’, yang kini telah dirilis via Robots & Humans (Inggris) dan Columbia Records (Amerika)....
Penyanyi dan penulis lagu, Jason Ranti alias Jejeboy resmi merilis single baru berjudul “Hari-Hari Musik” setelah sempat hiatus nyaris setahun dari kancah permusikan. Karya anyar ini,...
Penyanyi solo pria sekaligus penulis lagu asal Indonesia ini bernama lengkap Abdul Aziz Hendra. Pria yang akrab dipanggil Azis ini mengawali karienyar sebagai penyanyi cover di...
Penyanyi sekaligus penulis lagu, Arash Buana merilis single baru berjudul “I really do love her <3” yang menunjukkan perkembangannya dalam menulis dan memproduksi sebuah karya musik....